News

Bursa Amerika Serikat (Wall Street) bergerak secara beragam, pasar tengah menimbang hasil negosiasi tarif sejumlah mitra dengan Trump.
Dolar Amerika Serikat (Dolar AS) perlahan mulai stabil menyusul data tenaga kerja yang baik hingga harapan redanya ketegangan akibat tarif.
Harga Bitcoin naik dan kini terus bertahan dalam level US$85.000. Sejumlah faktor penting menjadi katalis kenaikan kripto unggulan ini.
Bursa Asia kompak menguat. Namun hal tersebut dibayangi oleh kekhawatiran seputar kebijakan tarif dari Amerika Serikat (AS).
Pemerintahan Prabowo Subianto dikabarkan tengah melakukan kajian untuk mewujudkan rencana pembentukan satuan khusus untuk Pemutusan Hubungan Kerja (PHK).
PT Mandiri Utama Finance (MUF) mencatatkan kinerja positif terkait penyaluran pembiayaan pada kuartal I 2025. Cek selengkapnya!
Perusahaan asal Taiwan ini didirikan pada April 1989 oleh empat mantan insinyur Acer: TH Tung, Ted Hsu, Wayne Hsieh, dan MT Liao.
Sugiono memulai kariernya sebagai Direktur Komersial di PT Panggung Electric Citrabuana, sebelum mendirikan PT Trikomsel Citrawahana pada tahun 1996.
Tahun ini, ajang tersebut menghadirkan lebih dari 100 kategori penghargaan, dengan 12 di antaranya merupakan kategori baru yang mencerminkan ...
Anggota Komisi II DPR Fraksi PKB Indrajaya angkat bicara terkait mundurnya 700 Calon Pegawai Negari Sipil (CPNS) Kemendikti Saintek.
Hal ini terdapat dalam data yang diolah dari website IMF tentang peringkat terbaru negara dengan PDB terbesar di dunia tahun 2025, berdasarkan metode PPP.
Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung menghadiri acara pengukuhan Kepala Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Jabodebek, Edwin Nurhadi.