News

Benteng Rotterdam awalnya bernama Benteng Ujung Pandang atau juga disebut benteng pannyu karena bentuknya seperti penyu dibangun sekitar tahun 1545. Pembangunannya atas perintah Raja Gowa ke X, ...
Meskipun Belanda berhasil menguasai Makassar pada 1669 melalui Perjanjian Bongaya, dan mengganti nama benteng Ujung Pandang menjadi Fort Rotterdam, kota ini tetap mempertahankan perannya sebagai pusat ...
"Benteng Ujung Pandang berfungsi sebagai markas komando pertahanan, pusat perdagangan, pusat pemerintahan dan pemukiman pejabat-pejabat Belanda serta tahanan bagi penentang Belanda, seperti ...
Benteng Fort Rotterdam dibangun di dekat pantai sebagai pos pertahanan terdepan di pantai Ujung Pandang. Benteng ini digunakan untuk mengawasi kedatangan musuh dari arah laut. Awalnya, Benteng Fort ...
Lokasi: Lae-Lae, Kecamatan Ujung Pandang, Kota Makassar, Sulawesi Selatan, Indonesia Harga Tiket: Gratis Jam Operasional: Buka setiap hari, 24 jam 2. Benteng Fort Rotterdam Benteng Fort Rotterdam ...