Pernikahan adat Lampung kaya akan makna, dengan setiap tahapannya merepresentasikan harapan, keseriusan, serta penyatuan dua keluarga.
Gaun pengantin itu berupa kebaya adat Lampung. Dia awalnya ingin menggunakan gaun tersebut di acara akad nikah pada Jumat pagi ini (16/10) karena acaranya direncanakan mengusung tradisi adat Lampung.
pakaian adat Pepadun menjadi kebanggaan bagi penduduk Lampung, sebab memiliki nilai penting dari leluhur. Hingga saat ini pepadun masih sering digunakan dalam acara pernikahan maupun dalam pertunjukan ...
“Prosesi akad nikah berjalan khusyuk dan khidmat penuh dengan nilai-nilai agama dan budaya. Kedua mempelai menggunakan pakaian adat Jawa, yaitu Yogyakarta,” ujarnya seusai akad nikah. Sebelum memulai ...